Akhlak

DOAKAN SAUDARAMU TANPA DIA KETAHUI

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ Rasulullah ﷺ bersabda, مَا مِن عبْدٍ مُسْلِمٍ يَدعُو لأَخِيهِ بِظَهرِ الغَيْبِ إِلاَّ قَالَ المَلكُ ولَكَ بمِثْلٍ "Tidaklah seorang hamba muslim mendoakan kebaikan untuk saudaranya tanpa dia ketahui, kecuali malaikat akan berkata: Semoga engkau mendapatkan yang semisal." Tabi’in yang...

SEPAKAT ULAMA: BUKA CADAR HARAM

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ Ulama Islam dari empat mazhab dan yang lainnya sepakat (ijma') atas haramnya wanita membuka cadar dan penutup tangannya dalam kondisi: - Wanita tersebut masih muda dan cantik. - Di tempat atau zaman manusia jauh dari agama (seperti umumnya...

MANUSIA BERHATI BURUNG

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ Rasulullah ﷺ bersabda, يَدْخُلُ الجَنَّةَ أقْوامٌ، أفْئِدَتُهُمْ مِثْلُ أفْئِدَةِ الطَّيْرِ "Akan masuk surga orang-orang yang hati mereka seperti hati burung." PENJELASAN Para ulama menyebutkan beberapa kemungkinan makna hadits ini, dan semua kemungkinan tersebut tidak bertentangan, sehingga maknanya mencakup semuanya: 1....
00:03:56

GENERASI PENGGANTI YANG BURUK

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ Allah ﷻ berfirman, فَخَلَفَ مِنْ بَعْدِهِمْ خَلْفٌ أَضَاعُوا الصَّلاةَ وَاتَّبَعُوا الشَّهَوَاتِ فَسَوْفَ يَلْقَوْنَ غَيًّا إِلا مَنْ تَابَ وَآمَنَ وَعَمِلَ صَالِحًا فَأُولَئِكَ يَدْخُلُونَ الْجَنَّةَ وَلا يُظْلَمُونَ شَيْئًا “Maka datanglah sesudah mereka, pengganti (yang jelek) yang menyia-nyiakan shalat dan memperturutkan...
00:01:33

Saat Terdekat Seorang Wanita Dengan Allahﷻ

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ Allah ﷻ berfirman, وَقَرْنَ فِي بُيُوتِكُنَّ وَلا تَبَرَّجْنَ تَبَرُّجَ الْجَاهِلِيَّةِ الأولَى “Dan hendaklah kalian wahai para wanita tetap di rumahmu. Dan janganlah ber-tabarruj seperti wanita-wanita Jahiliyah dahulu.” Rasulullah ﷺ bersabda, الْمَرْأَةُ عَوْرَةٌ، وَإِنَّهَا إِذَا خَرَجَتِ اسْتَشْرَفَهَا الشَّيْطَانُ، وَإِنَّهَا أَقْرَبُ...

Jangan Silau Melihat Kemewahan Dunia

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ Rasulullah ﷺ bersabda, لَوْ كَانَتِ الدُّنْيَا تَعْدِلُ عِنْدَ اللهِ جَنَاحَ بَعُوضَةٍ مَا سَقَى كَافِرًا مِنْهَا شَرْبَةَ مَاءٍ "Andai dunia di sisi Allah menyamai satu sayap nyamuk, maka Allah tidak akan memberikannya kepada orang kafir walau hanya seteguk air."...

Mudahkanlah Jual Beli, Hutang Piutang, Menuntut Hak dan Menunaikannya

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ Rasulullah ﷺ bersabda, رَحِمَ اللَّهُ رَجُلًا سَمْحًا إِذَا بَاعَ وَإِذَا اشْتَرَى وَإِذَا اقْتَضَى "Semoga Allah merahmati orang yang bersikap memudahkan ketika menjual, ketika membeli dan ketika menuntut hak." BEBERAPA PELAJARAN 1. Motivasi untuk bersikap memudahkan dan toleran dalam jual...

10 KERUGIAN CHILDFREE

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ Orang yang tidak mau punya anak tanpa alasan syar'i maka ia tidak akan mendapatkan: 1. DOA DAN ISTIGHFAR ANAK SHALIH Rasulullah ﷺ bersabda, إِذَا مَاتَ الإِنْسَانُ انْقَطَعَ عَنْهُ عَمَلُهُ إِلاَّ مِنْ ثَلاَثَةٍ إِلاَّ مِنْ صَدَقَةٍ جَارِيَةٍ أَوْ عِلْمٍ يُنْتَفَعُ...

Kewajiban Membantu Orang yang Sulit Bayar Hutang

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ Allah ﷻ berfirman, وَإِنْ كَانَ ذُو عُسْرَةٍ فَنَظِرَةٌ إِلَى مَيْسَرَةٍ وَأَنْ تَصَدَّقُوا خَيْرٌ لَكُمْ إِنْ كُنْتُمْ تَعْلَمُونَ “Dan jika (orang berhutang itu) dalam kesukaran, maka berilah tangguh sampai ia berkelapangan. Dan kamu menyedekahkan kepadanya (sebagian atau semua hutang)...

Bayar Hutang Harus Didahulukan daripada Membeli Sesuatu yang Bukan Kebutuhan Pokok

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ Segera bayar hutang hukumnya wajib, dan menundanya padahal sudah mampu bayar hukumnya haram, dan membeli sesuatu yang bukan kebutuhan pokok bukanlah darurat, sehingga tidak membolehkan yang haram. Rasulullah ﷺ bersabda, مَطْلُ الغَنِيِّ ظُلْمٌ "Penundaan bayar hutang oleh orang yang...
Artikel Sofyan Chalid bin Idham Ruray
"Barangsiapa menempuh satu jalan untuk belajar ilmu agama, maka Allah akan mudahkan baginya jalan masuk surga." (HR. Muslim)

Langganan Artikel

Dapatkan update artikel dengan berlangganan disini.

Artikel Terbaru

PENDEMO MASJID ADALAH MAKHLUK YANG PALING JAHAT

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ Allah 'azza wa jalla berfirman, وَمَنْ أَظْلَمُ مِمَّن مَّنَعَ مَسَاجِدَ اللَّهِ أَن يُذْكَرَ فِيهَا اسْمُهُ وَسَعَىٰ فِي...